Telekomunikasi

Pencurian Pulsa Dominasi Pengaduan Konsumen ke YLKI

by admin • October 5, 2011

Jakarta – Pengaduan tentang jasa telekomunikasi menduduki ranking pertama pengaduan yang diterima Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI). Pada 2010, ada 590 pengaduan konsumen, di mana 101-nya adalah pengaduan jasa telekomunikasi. “Data pengaduan 2010 itu ada 590 pengaduan konsumen, 101-nya adalah pengaduan jasa telekomunikasi. Itu merupakan ranking pertama pengaduan konsumen untuk tahun 2010 alias 17,1 persen. […]


SMS Premium : Bisnis atau Perampokan?

by admin • October 5, 2011

Saya merupakan pengguna jasa salah satu provider sejak lebih kurng 7 tahun yang lalu. Selama ini saya merasa nyaman menggunakan jasa layanan tersebut. Namun akhir-akhir ini saya merasa sedikit terganggu dan kecewa dengan apa yang saya alami. Nomor saya, 081******** sering kali dikirim SMS yang berisi informasi yang tidak saya butuhkan bahkan terkesan konyol. Padahal […]


Tebar Pesona Di Hari Raya

by admin • August 15, 2011

Agaknya momentum lebaran dimanfaatkan benar oleh pelaku usaha dalam menjaring pelanggan. Segala produk dipasarkan dengan iming-iming cukup menggairahkan. Beberapa supermarket menggelar dagangan mereka dengan iming-iming diskon besar. Biasanya terkait dengan sandang maupun pangan yang acap menjadi prioritas utama dalam menyemarakkan hari raya. Namun demikian produk yang tidak terkait langsung dengan perayaan rutin tahunan ini, juga […]


Kasus iPad dan Perlindungan Konsumen

by admin • August 5, 2011

  Dian Y. Negara (42) dan Randy L. Samu (29) saat ini sedang menjaladi persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Keduanya didakwa melanggar ketentuan UU No. 8 tahun 1999 tentang perlindungan konsumen, karena telah “menjual” iPad tanpa disertai dengan manual berbahasa Indonesia.   Tanpa bermaksud untuk mencampuri dan intervensi jalannya persidangan, ada beberapa hal yang […]


Pelajaran dari kasus Prita

by admin • July 19, 2011

“ Your complaint is important to us. The real test of any organization is how it deals with complaints from the public (Michael Grade, BBC Chairman ) Dalam dekade terakhir ini telah terjadi pegeseran paradigma di kalangan pelaku usaha di Eropa dan sejumlah negara maju dalam melihat pengaduan konsumen. Awalnya pengaduan konsumen dilihat sebagai suatu […]


Consumer survey on broadband

by admin • July 18, 2011

  We need your participation to fill the broadband survey. This is a survey of consumers’ experiences in accessing and using the Internet over broadband networks. The survey is being conducted by Consumers International (CI) with the assistance of its members around the world. YLKI is one of the member.   This is Link for the […]


YLKI: Polisi ‘Overacting’ Tangani Kasus Dian-Randy

by admin • July 4, 2011

Anggota Pengurus Harian Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI), Tulus Abadi, mengatakan aksi Kepolisian Daerah Metro Jaya menyamar sebagai pembeli dan menangkap Dian Yudha Negara dan Randy Lester Samu atas penjualan iPad adalah tindakan berlebihan. “Polisi overacting,” kata Tulus, Minggu 3 Juli 2011. Sebab, Dian dan Randy menjual produk iPad secara pribadi, bukan dalam kapasitas sebagai […]


Menanti Sanksi Pengirim SMS KTA

by admin • May 23, 2011

“Nikmati KTA bank asing sebesar 5 – 200 juta rupiah. Syarat: fotokopi KTP, dengan credit card >1 thn, cover tabungan, billing tagihan asli, NPWP >50 juta. Hubungi/sms Mia: 02195935xxx/085697259xxx”. Demikian layanan pesan singkat (SMS) yang penulis terima suatu hari ketika sedang mengikuti rapat. Cukup menjengkelkan, karena penulis menyangka pesan singkat tersebut dari rekan kerja yang […]